“Semua mata manusia tidak mengetahui apa apa yang ada di dalam diriku, lalu aku dapatkan Rabbku Maha Melihat isi hati.
Rabb bersamaku.Kalau begitu, Maka siapakah yang akan aku takuti? Selama Rabbku sangat baik dalam mengatur.
Dialah yang telah berfirman di dalam Al-Qur’an; “Dan cukuplah Rabbmu sebagai pemberi petunjuk dan Penolong”.