Berhijab dan berakhlak baik itu adalah dua perintah yang berbeda. Bila ada muslimah yang berhijab namun akhlaknya belum baik maka jangan sekali-kali mengolok-olok hijabnya. Syukuri hijabnya dan doakan semoga Tuhan memudahkannya untuk berakhlak baik. Begitu juga sebaliknya.