Aisyah bertanya kepada sang Nabi; “Ya Rasulullah kalau aku mendapati lailatul qodr doa apa yang aku panjatkan? Nabi menjawab, “Hendaknya kamu berdoa;
اللَّهُمَّ إِنَّكَ عَفُوٌّ تُحِبُّ الْعَفْوَ فَاعْفُ عَنِّى
Artinya, “Ya Allah sesungguhnya engkau Maha Pemaaf, mencintai pemberian maaf, maka maafkanlah aku.”
(HR. Tirmidzi)